Home / Agama / DAERAH / Lampung Selatan

Sabtu, 20 November 2021 - 11:13 WIB

Youtuber Kiki Duta Official Kunjungi Ponpes Al-Hidayah Jati Agung

Jarilampung.com-Lamsel:

Youtuber pemilik akun ‘Kiki Duta Official’ kunjungi Pondok Pesantren ( Ponpes), Al-Hidayah, Kecamatan Jati Agun, Kabupaten Lampung Selatan, pada Jum’at ( 19/11/2021), selesai sholat Jum’at.

Kedatangan Youtuber Kiki Duta Official bersama kedua orang tuanya dalam rangka silaturahmi serta kegiatan rutin Jum;ah berkah ( Duta Peduli), menyisihkan sedikit rezeki untuk pembangunan pondok pesantren Al-Hidayah. Kedatangan rombongan disambut langsung oleh pengasuh Ponpes Al-Hidayah, Ustad Nasrudin beserta puluhan santri dan dewan guru setempat.

Selain itu, Youtuber Kiki Duta Official juga tidak lupa minta do’a restu dan dukungan Ustad Nasrudin maupun para santri, agar dirinya sukses menjadi youtuber cilik Lampung sertan dapat diterima ditengah-tengah masyarakat Indonesia, dengan cara memberikan subscribe serrta menonton terus tayangan-tayangan youtube Kiki Duta Official.

Baca Juga :  Pilkati Pagar Dewa Mursalin Unggul Mendapatkan Suara Terbanyak

“Terimakasih pak yai dan temen-temen yang telah mendukung saya. Jangan lupa tonton terus tayangan Channel Youtube Kiki Duta Official,”ujar Kiki Duta Bangsawan, pemilik akun Youtube Kiki Duta Official.

Ditempat yang sama, Ustad Nasrudin mengucapkan terimakasih atas kunjungan dedek Kiki Duta beserta keluarga. Beliau juga mengatakan  serta mendo’akan Kiki Duta supaya menjadi Youtuber cilik yang sukses serta dapat dikenal seluruh Indoonesia.

Baca Juga :  Bupati Lamsel Apresiasi Yayasan Pendidikan Astra Michael D.Ruslim

“Semoga adek Kiki Duta menjadi Youtuber terkenal seluruh Indonesia dan sukses serta menjadi anak yang sholeh,”katanya.

Dukungan juga disampaikan oleh seluruh dewan guru beserta para santri Ponpes Al-Hidayah. Mereka siap mendukung dan mensosialisasikan Youtuber cilik Lampung yakni, Kiki Duta Bangsawan.

“Kami santri pondok pesantren Al-Hidayah siap mendukung adek Kiki Duta menjadi Youtber cilik Lampung. Super Duper Duta”.ujar mereka serentak dan bergemuruh.(red)

Berita ini 43 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Puan: DPR Segera Proses 2 Nama Calon Deputi Gubernur BI

DAERAH

Pasca Banjir, Babinsa Pucangsawit Bantu Bersihkan Jalan Dan Rumah Warga

DAERAH

Babinsa Kelurahan Banjarsari Bersama Linmas Cek Penerapan PPKM Level 2 di Pasar Tradisional Joglo

DAERAH

Ini Yang Dilakukan Babinda Guna Cegah Penularan Covid 19 Di Lingkungan Sekolah

DAERAH

Pj Bupati Lambar Menyerahkan SK Kepada 335 PPPK

DAERAH

Kasrem 074/Wrt Hadiri Peresmian Gedung Bakorlak Tanggap Bencana SAR-UNS

DAERAH

MPLS, Sat Narkoba Polres Tubaba Sosialisasi Bahaya Narkoba di Sekolah

DAERAH

Pj. Bupati Nukman Pimpin Upacara Peringatan Hari Kopri, Kesehatan Nasional, Pgri dan Hari Cinta Puspa