Home / DAERAH / Nasional / Pemerintahan / TUBABA

Selasa, 17 Agustus 2021 - 17:19 WIB

Kapolres Kab Tubaba Ikuti Upacara HUT Kemerdekaan RI ke 76 Secara Virtual

Jarilampung.com-Tubaba:
Peringatan HUT Kemerdekaan RI Ke-76 pada 17 Agustus 2021 dirayakan secara sederhana karena Indonesia masih dilanda pandemi Covid 19. Polres Tubaba mengikuti Upacara Hut Kemerdekaan ke 76 secara virtual di Aula Vicon Mapolres Tubaba.

“Rangkaian kegiatan peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 76 tahun 2021 akan dilaksanakan secara sederhana. Konsepnya menyesuaikan kondisi saat ini, yaitu kembali menjadikan Indonesia Tangguh dan Indonesia Tumbuh dengan tetap menaati protokol kesehatan”, ujarnya Kapolres Tubaba AKBP Sunhot P. Silalahi, S.IK.,M.M. Selasa, (17/08/2021).

Baca Juga :  Covid-19 Belum Musnah, Serda Tito Bagikan Masker Gratis di Wilayah

Menjelang Hut Kemerdekaan RI ke 76 sejak awal Agustus 2021, Polres Tubaba beserta jajaran telah melaksanakan sejumlah bakti sosial, pembagian paket sembako kepada warga, dan melaksanakan Vaksinasi Nasional secara serentak.

Dengan mengusung tema “Indonesia Tangguh Indonesia Tumbuh”, peringatan Hut Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 76.

Kapolres menjelaskan bahwa puncak peringatan Hari Kemerdekaan RI ke 76 pada hari Selasa, (17/08/2021) pukul 10.00 Wib Upacara di Istana dengan Isnpektur Upacara Presiden RI Jokowi dan dilanjutkan pada pukul 10.17 sampai pukul 10.20 WIB mengajak masyarakat dan pengguna jalan untuk berhenti sejenak selama 3 menit dalam penghormatan Bendera Merah Putih.

Baca Juga :  Hadiri Acara AJOI Lampung, Ketum KAMPUD : Pers Sebagai Pilar Demokrasi

“Upacara peringatan Hari Kemerdekaan RI ke 76 dilaksanakan secara virtual yang dipimpin langsung oleh Presiden Jokowi, live streaming di Bareskrim Polri, Polda, dan Polres jajaran”, paparnya.(As)

Berita ini 22 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Secara Resmi, Walikota Eva Dwiana Menutup TMMD Imbangan Kodim 0410/KBL

DAERAH

Gembleng Fisik,Mental Dan Karakter Linmas, Babinsa Kelurahan Sumber Latihkan PBB Dan Beladiri

Agama

Bupati Lampung Barat Hadiri Safari Ramadan di Pekon Sukabanjar

DAERAH

Hindarkan Diri Dari Covid-19, Danramil 04/Jebres Gelar Olahraga Bersama TNI-POLRI

DAERAH

Patroli malam Polsek Tumijajar, Ciptakan Situasi Kondusif jelang Pilkada

Bandar Lampung

Kolaborasi Lintas Sektor Hadirkan Pelayanan Kesehatan Gratis di Kampung Pancasila

Bandar Lampung

Cegah Penyebaran dan Penularan Covid 19, Babinsa Sertu Septianto dan Linmas Imbau Warga Patuhi Prokes

DAERAH

Berbuat Hal Terlarang kepada Perawat, Oknum Polisi Ini dijatuhi hukuman 8 Tahun Penjara Judul nya ini pakcik