Home / DAERAH / TUBABA

Senin, 10 Februari 2025 - 18:49 WIB

Berikan Arahan Plh Kapolres Tubaba Kepada Seluruh Personil

Tubaba: jarilampung.com–
Plh Kapolres Tubaba Polda Lampung AKBP Hamid Andri Soemantri.S.I.K.M.M didampingi Wakapolres Tubaba Kompol Zaini Dahlan, S.H., M.H, memberikan arahan khusus kepada seluruh Pejabat Utama Polres Tubaba dan Kapolsek jajaran beserta Personel Polres dan Polsek Jajaran Polres Tubaba untuk meningkatkan kualitas pelayanan kepada Masyarakat, di Aula Sarja Arya Racana Mapolres Tubaba, Senin (10/02/2025).

Baca Juga :  Pemerintah Tiyuh Panaragan Berikan BLT-DD Kepada 29 KPM Tahun 2024

Dalam arahannya, Plh Kapolres menekankan pentingnya meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat dan siap menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Kabupaten Tulang Bawang Barat.

Plh Kapolres juga menekankan kepada Personel Laksanakan Tugas dengan baik jangan melakukan Pelanggaran layani Masyarakat dengan baik.

Selain itu Plh Kapolres juga menyoroti pentingnya sinergi dan kolaborasi dengan stake holder dan elemen masyarakat dalam menjaga pemeliharaan Kamtibmas.

Baca Juga :  Kapolres Tubaba Terima Audiensi Pengurus FKUB Kabupaten Tulang Bawang Barat

“Dengan diberikannya Arahan khusus ini, maka seluruh PJU dan Kapolsek jajaran, tentunya akan memberikan perhatian serius terhadap situasi kamtibmas di wilayahnya agar tetap dalam kondisi yang aman, damai dan kondusif,” Pungkasnya. “(A)

Berita ini 5 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Mengenal Ihsyan, Travel Content Creator Asal Kalimantan Selatan

DAERAH

Babinsa Pelopori warga Untuk Medical Check Up Guna Mengetahui Kesehatan Serta Penularan Penyakit

DAERAH

Sobri: SSBN Ampuh Menjaga Kebugaran Tubuh Warga Tubaba Perlu Mencobanya

DAERAH

Peltu Bambang Hadiri Panen Raya Jagung Dan Peresmian Irigasi Perpipaan Poktan “ Mawar Merah “ Desa Puhpelem

DAERAH

Satu Dari Dua Pelaku Curas di Perkebunan Karet Ditangkap Polsek Banjar Agung

Bandar Lampung

Anggota Komisi II DPR RI Endro S Yahman Apresiasi Upaya Hukum Masyarakat Adat 5 Keturunan Bandardewa

DAERAH

Hanan A Rozak Kerjasama Kementerian Kelautan dan Perikanan Gelar Bimtek di Sekampung, Lampung Timur

DAERAH

KPU Tubaba Gelar Nobar Peluncuran Hari Pemungutan Suara Pemilu Serentak 2024.