Home / Bandar Lampung / DAERAH

Kamis, 23 Desember 2021 - 16:06 WIB

Dandim Faisol Izuddin Karimi Ikut Dampingi Wapres RI Melaksanakan Olah Raga di Kompi B Yonif 143/Twej

Jarilampung.com-Bandar Lampung :
Komandan Kodim 0410/KBL Kolonel Inf Faisol Izzudin Karimi bersama Pangdam II/Sriwijaya Mayjen TNI Agus Suhardi, mendampingi Wakil Presiden RI, Kh. Ma’ruf Amin dalam rangka olahraga bersama Jalan santai di Lapangan Kompi Senapan B Yonif 143/TWEJ, Jln. Imam Bonjol Segala Mider Bandar Lampung. Kamis (23/12/2021),

Baca Juga :  Penutupan TMMD Dimeriahkan Tari Kerincing Dan Pelayanan Kesehatan

Kegiatan tersebut di hadiri juga oleh Korem 043/Gatam Brigjen TNI Drajad Brima Yoga,S.I.P.,M.H, Para Asisten Kasdam II/SWJ, Para Kasi Korem 043/Gatam, Kapolresta Bandar Lampung Kombes Pol Ino Harianto S.I.K dan Danyonif 143/TWEJ Letkol Inf Ari Iswoyo Timor, S.Hub.,Int.

Baca Juga :  Perkuat Sinergitas TNI-POLRI , KOREM 043/Gatam Gelar Acara Rapim TNI-POLRI th 2023 di Provinsi Lampung

Sebelum melaksanakan olahraga, Wakil Presiden RI, Kh. Ma’ruf Amin beserta rombongan melaksanakan kegiatan senam peregangan.

Selanjutnya, Wakil Presiden RI usai beserta para peserta olahraga melaksanakan Jalan santai mengelilingi jalan Komplek yang berada di Markas Kompi Senapan B Yonif 143/TWEJ.(red)

Berita ini 109 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Kodim 0410/KBL Gelar Tes Garjas Periodik Semester I

Bandar Lampung

DPP KAMPUD Dorong Kejati Lampung Tingkatkan Status Laporan Dugaan Korupsi Bagian Umum Sekda Pringsewu

DAERAH

BPKP ke Calon Penerima Kartu Prakerja: Gunakan Cara Akuntabel

DAERAH

Wujud Nyata Peduli Warga, Babinsa Keprabon Dampingi Posbindu

DAERAH

Diberitakan Arogan dan Melakukan Intimidasi Terhadap Awak Media, Ini Penjelasan Kades Pampang Tangguk Jaya

DAERAH

Polsek Dente Teladas Tangkap Lima Pelaku Curat di Warehouse PT ILP, Berikut Kronologinya

DAERAH

Bentrokan di PT KCMU Pesisir Barat Lampung, Warga Alami Luka Bacok

DAERAH

Pasca Pengumuman Kenaikan BBM, Polres Tulang Bawang Barat Monitoring SPBU