Home / Bandar Lampung / DAERAH / Kesehatan

Selasa, 7 Desember 2021 - 19:15 WIB

Dukung Percepatan Vaksinasi, Koramil 410-06/Kedaton Gelar Vaksinasi di Mall Ciplaz

Jarilampung.com-Bandar Lampung ;
Guna mencapai terbentuknya Herd Immunity di masyarakat, Serbuan Vaksinasi Covid 19 terus di gencarkan oleh Koramil 410-06/Kedaton Kodim 0410/KBL di wilayah Binaan.

Kali ini, serbuan vaksinasi tersebut menyasar di pusat perbelanjaan modern seperi Mall Ciplaz yang berlokasi di Jln. ZA Pagar Alam, Rajabasa, Kota Bandar Lampung, pada Selasa (7/12/2021).

Baca Juga :  Bagikan Masker, Babinsa Ajak Warga Tak Lengah Terapkan Prokes

“Ya, hari ini Koramil Kedaton kembali menggelar serbuan vaksinasi untuk masyarakat,” kata Danramil Kedaton Mayor Inf Anang Nugroho di Bandar Lampung.

Danramil menjelaskan bahwa serbuan vaksinasi tersebut pihaknya bekerjasama dengan Mall Ciplaz dan Nakes rumah sakit DKT Bandar Lampung.

“Dalam serbuan vaksinasi ini, kami melayani masyarakat yang akan melaksanakan suntik vaksin tahap satu maupun tahap dua. Namun, kami tidak sendiri gelaran vaksinasi ini kami bekerjasama dengan Nakes rumah sakit DKT dan Mall Ciplaz,” Pungkasnya.

Baca Juga :  Puluhan Pekon /Desa di Lambar Mengalami Konflik Antara Manusia dan Satwa Liar

Hadir dalam kegiatan antara lain Camat Rajabasa Hendry Satria Jaya SP.,MM, Lurah Rajabasa Nunyai Darwono S.sos.,MM, Anggota Koramil 410-06/Kedaton, Babinkamtibmas dan Linmas Rajabasa Nunyai.(red)

Berita ini 10 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Dukung Percepatan Vaksinasi, Koramil 410-06/Kedaton Gencar Menggelar Suntik Vaksin Bagi Pelajar dan Masyarakat

DAERAH

Diduga PT. Oreo SMART ACCESS Beroperasi Tanpa Izin

DAERAH

Diduga kadis Kesehatan Tulang Bawang Telp Dana Kemitraan posyandu

DAERAH

Wakil ketua TP-PKK Lampura Menghadiri Pembagian Hadiah Jalan Sehat

DAERAH

Perkuat Sinergitas TNI-POLRI, Kapolsek Laweyan Sambangi Kantor Koramil 01/Laweyan

DAERAH

Waspadai Aksi Kejahatan Babinsa Purwosari Patroli Dan Komsos di Indomaret Plus

DAERAH

PJ. Bupati Lambar Terima Sertifikat Eradikasi Frambusia Dari Kemenkes RI

DAERAH

Mendag Bersama Pj Bupati Tubaba Resmikan Pabrik To Me Coffee SMK Muhammadiyah Tumijajar