Home / DAERAH / Pemerintahan / Solo

Sabtu, 16 Oktober 2021 - 19:49 WIB

FKPPI 11.35 Surakarta Kembali Berkiprah Dalam Kegiatan KBD Tahap VII Di Kota Solo

Jarilampung.com-Surakarta : Bertempat di Kampung Balong Baru RW 18, Kecamatan Banjarsari Kota Surakarta Anggota Forum Komunikasi Putra-Putri Purnawirawan TNI-Polri (FKPPI) 1135 Surakarta Rayon 02/Banjarsari kembali berkiprah bersama dengan TNI dan Warga masyarakat untuk bergotong royong mengerjakan sasaran dalam Program Karya Bakti Daerah (KBD) Tahap VII TA.2021, Minggu ,(16/10/2021).

Tanpa Ragu Segenap Anggota FKPPI 1135 Rayon 02/Banjarsari Surakarta memegang Sekop dan cangkul untuk selanjutnya digunakan untuk mengerjakan sasaran Fisik KBD.

Danramil 02/Banjarsari Kodim 0735/Surakarta Kapten Inf Narno saat ditemui di Lokasi Kegiatan menegaskan bahwa Kegiatan KBD tahap VII kali ini dilaksanakan Kodim 0735/Surakarta bekerja sama dengan pemerintah Kota Surakarta dengan sasaran pengecoran jalan sepanjang 250 meter.

Baca Juga :  Sah, 21 Advokat Persadin di Ambil Sumpah di Pengadilan Tinggi Banten

“Kegiatan ini terbuka bagi siapa saja, baik ormas maupun masyarakat, termasuk Anggota FKPPI 1135 Surakarta, Inilah tujuan utama dari KBD yakni menyatukan antara TNI dan rakyat”. Tegas Danramil.

Sementara itu Ketua FKPPI 1135 Surakarta Rayon 02/Banjarsari Eko Djuniatun yang kerap disapa Bunda Eko yang juga turut serta dalam pelaksanaan kegiatan tersebut menegaskan bahwa dirinya bersama anggota FKPPI lainnya selalu siap untuk bergabung dalam kegiatan KBD ataupun kegiatan-kegiatan sosial lainnya.

Baca Juga :  Pimpin Tradisi Korp Raport, Dandim Faisol Ingatkan Personel TNI Harus Siap Tugas Dimana Saja

“Apa yang kami lakukan merupakan bentuk peran serta dalam turut mensukseskan pembangunan bangsa.”tuturnya.

“Hampir dalam setiap kegiatan KBD maupun TMMD dan kegiatan-kegiatan sosial lainnya kami selalu terlibat, Sebagai ormas kami ingin selalu hadir dalam setiap kegiatan kemasyarakatan”. Pungkas Bunda Eko.

(Red)

Berita ini 30 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Kemendagri Sampaikan Solusi dan Strategi Percepatan Realisasi APBD

DAERAH

Blusukan Ke Pasar, Babinsa Sampaikan Himbauan Penerapan Protekes Dan Bagikan Masker

DAERAH

Penyerahan RAB Hibah PILKADA Tahun 2024

Bandar Lampung

DPP KAMPUD Dukung Terselenggaranya Pemilu 2024

DAERAH

Bacagub Hanan Bersama Gebyar Lampung Maju Hibur Ribuan Masyarakat di Way Jepara Lampung Timur

DAERAH

Pelda Sri Mulyono Pimpin Anggota Koramil 11/Manyaran Dampingi Vaksinasi Di SDN 1 Bero

DAERAH

Peringatan HUT ke 32 Kab Lambar Jatuh Pada 24/9/2023

DAERAH

Modus Rental Mobil, Pelaku Penggelapan Ini Ditangkap unit Reskrim Polsek Lambu Kibang