Home / DAERAH / Kesehatan / Wonogiri

Rabu, 17 November 2021 - 19:12 WIB

Patroli Protekes Babinsa Koramil 21/Bulukerto Berikan Himbauan Protekes Dan Bagikan Masker

Jarilampung.com-Wonogiri : Rabu(17/11/2021), Bertempat di sekitaran SDN Bulurejo dan Desa Bulurejo, anggota Koramil 21/Bulukerto melaksanakan patroli pendisiplinan protkol kesehatan pemakaian masker serta pembagian masker secara gratis kepada warga yang kedapatan tidak memakai masker.

Dalam upaya untuk mendisiplinkan masyarakat terkait kepatuhan Protkes, Babinsa Serma Sumanto dan Sertu Heri Santoso, tidak henti-hentinya untuk terus mengimbau kepada warga di wilayah untuk selalu menggunakan masker pada saat beraktifitas diluar rumah guna mencegah perkembangan virus Covid-19

Baca Juga :  Lembaga KAMPUD Dukung Kejari Kab Way Kanan Status Penyelidikan Dugaan Korupsi Dana JKN

Sementara itu Danramil Kapten Arm Agus Setiyono menyampaikan, anggota Babinsa selalu aktif dalam setiap kegiatan dalam upaya penanganan Covid-19 diwilayah, salah satunya dengan memberikan himbauan penerapan protocol kesehatan.

Baca Juga :  Sidokkes Polres Tubaba Patroli Pelayanan Kesehatan Keliling ke Jajaran Polsek

Dengan adanya kegiatan tersebut, Danramil berharap, warga tidak lengah dan tetap waspada dengan tetap menerapkan protocol kesehatan, terutama dengan selalu memakai masker saat beraktifitas diluar rumah.

“ Kita tidak boleh lengah sedikitpun walaupun situasi pandemic saat sekarang berangsur membaik dan warga sudah mendapatkan vaksin “, ucapnya.

(Red)

Berita ini 10 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

SMSI Lampung Melakukan Audiensi Dengan BAWASLU Provinsi Lampung

DAERAH

Buka Rembuk Sunting, M. Firsada : “Angka Prevalensi Stunting di Tubaba Berangsur Menurun”

DAERAH

Dalam Waktu 14 Jam, Dua Pencuri Mobil Pick Up di Menggala Tengah Ditangkap Polisi

DAERAH

Bupati Lambar dan Wakilnya Open House

DAERAH

Kahmi Gelar Pelatihan Kepemimpinan, Siswa Diminta Berkontribusi Dalam Mencapai Target Indonesia Emas 2045

DAERAH

Adakan Workshop Jurnalistik dan Kehumasan Sekolah, Sekda Novriwan Apresiasi PWI Tubaba

DAERAH

Pemerintahan Kab Tuba Berikan Bantuan Alat Tangkap Ikan kepada Nelayan Melalui Dinas Perikanan

DAERAH

Ketua PWNU Provinsi Lampung Kunker Di Kab Tubaba