Home / DAERAH / TUBABA

Rabu, 12 Juli 2023 - 16:29 WIB

Pj Bupati Bersama Keluarga Shalat Idul Adha di Islamik Center Tubaba

Tubaba : jarilampung.com– Penjabat (Pj) Bupati Tulangbawang Barat (Tubaba) Drs. M Firsada, bersama keluarga melaksanakan sholat Idul Adha 1444 Hijriah di Masjid Baitush Shobur Islamik Center Tubaba, Kamis (29/06/2023).

Baca Juga :  Bupati Lampura Menghadiri Pemusnahan Barang Bukti Tindak Pidana Umum

Bersama istri dan anaknya, M Firsada tiba di Islmaik Center sekitar pukul 7 pagi dan melaksanakan sholat Idul Adha dengan segenap jajaran Pemkab Tubaba dan masyarakat setempat.

Seusai sholat, Pj Bupati menyerahkan hewan kurban 1 ekor sapi kepada panitia Masjid Baitush Shobur, dan dilanjutkan dengan silaturahmi lebaran Idul Adha dengan pejabat dan masyarakat di Rumah Dinas Bupati.(*)

Berita ini 73 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Pemkab Lambar Melakukan Rapat Integrasi Penataan Aset dan Gugus Tugas Reforma Agraria

DAERAH

Polsek Gunung Agung Amankan Tersangka Kekerasan Terhadap Anak dan Penganiayaan

DAERAH

Dandim 0735/Surakarta Sidak Lokasi TMMD Sengkuyung Tahap I Ta.2022 di Kecamatan Jebres

Bandar Lampung

Kompak, Dandim dan Kapolres Bandar Lampung Dukung Deklarasi Pilkada Damai

DAERAH

Bersama Security, Sertu Kurniawan Bagikan Masker Gratis di Pasar Gedhe Solo

DAERAH

HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-66 Polres Kab Tubaba Potong Tumpeng

Bandar Lampung

Launching Film BE-ling SMPN 17 Bandarlampung Tuai Apresiasi di Bandarlampung Expo

Bandar Lampung

Masyarakat 5 Keturunan Bandardewa Resmi Laporkan Mafia Tanah ke Aparat Penegak Hukum