Home / DAERAH / Lampung Selatan

Selasa, 2 April 2024 - 01:21 WIB

Alumni IKA-STIH Kalianda Menggelar Buka Bersama

Lamsel: jarilampung.com–
Alumni sekolah perguruan tinggi ilmu hukum Kalianda yg tergabung dalam Ikatan Keluarga Alumni (IKA STIH Muhammadiyah Kalianda) mengadakan acara buka bersama pada hari Senin tanggal 1 April 2024 yg bertempat di rumah makan raja liwet Kalianda.

Dalam acara bukber tersebut yang tujuannya mempererat silaturahmi persaudaraan antar alumni Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Muhammadiyah Kalianda, yang mana para alumni berbagai profesi ada yang jadi Advokat ada juga profesi Notaris, Guru, PNS, Polri, ada yang bekerja di pengadilan Negeri Maupun Pengadilan Agama serta ada juga yang bekerja kejaksaan.

Acara yang dihadiri oleh Ketua Stih Muhammadiyah Kalianda Bapak Muhtadi SH MH, dosen Muhammadiyah Bapak Syamsul Efendi SH MH MKn, beserta anggota IKA STIH kurang lebih sebanyak 52 alumni yang bisa hadir mengikuti buka bersama dari berbagai angkatan mulai dari angkatan 2001 sampai angkatan 2023.

Baca Juga :  Terima Serahan Senjata Api Rakitan Dari Masyarakat, Polsek Lambu Kibang Ucapkan Terima Kasih

Pada kesempatan tersebut diserahkan surat keputusan kepengurusan IKA STIH masa jabatan 2024 Sampai 2029.
Dalam kesempatan ketua Stih memberikan apresiasi dan terimakasih atas suport dan kerjasama yg baik dari para alumni dan berharap kedepannya lebih maju lagi.

Ketua IKA STIH Ridwan SH MH menyampaikan terima kasih kepada berbagai pihak yg telah berkontribusi sehingga acara tersebut terlaksana.

Baca Juga :  Tangkap Bandar Narkotika, Polres Tulang Bawang Sita Puluhan Gram Sabu dan Puluhan Butir Pil Extacy

Kedepan lanjut Bapak Ridwan SH bahwa IKA STIH akan melaksanakan Program sosialisasi kampus masuk sekolah SMA/SMK/MA dan akan memberikan pembantuan hukum bagi alumni yg sedang mempunyai permasalahan hukum serta akan memberikan edukasi hukum bagi masyarakat umum lainnya, semoga dengan langkah tersebut bisa bermanfaat berguna ilmu yang di dapat di stih muhamadiyah kalianda, terima kasih kepada ketua maupun dosen stih Muhammadiyah Kalianda yang telah memberikan ilmu dan pelajaran hukum yang kami terima tanpa kalian kami tidak seperti ini tutupnya.(*)

Berita ini 51 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Bersama 58 Walikota Se-Indonesia, Dandim Faisol Izuddin Ikuti Gowes APEKSI Ke-22

Bandar Lampung

Hanan A. Rozak Mendaftar Calon Gubernur Lampung dari Partai PAN

DAERAH

Sembari Bersilaturahmi Babinsa Kelurahan Kerten Sisipkan Pesan Prokes di Wilayah Binaan

DAERAH

Safari Ramadhan di Tubaba, Bupati Sebut Ramadhan Bersedekah

Bandar Lampung

Danbrigif 4 Marinir/BS Ajak Insan Pers Berkolaborasi

DAERAH

Amankan Tahapan Pemilu 2024, Polres Tubaba Gelar Lat Pra Ops Mantap Brata 2023

DAERAH

Pastikan Keamanan Malam Natal, Pemda Tubaba Tinjau Sejumlah Gereja

DAERAH

Kasrem 074/Wrt Hadiri Peresmian Gedung Bakorlak Tanggap Bencana SAR-UNS