Home / DAERAH / Wonogiri

Minggu, 24 Juli 2022 - 17:15 WIB

Anggota Koramil 10/Wuryantoro Ikuti Yasinan Di Rumah Almarhum Serda Sunardi

Jarilampung.com-Wonogiri : Komandan Koramil 10/Wuryantoro Kapten Cpl Eko Joko yang diwakili oleh Bati Tuud Pelda Rohmat beserta anggota Koramil, mengikuti Acara Yasinan, Tahlilan dan Do’a yang diperuntukan kepada Alm. Serda Sunardi, Sabtu(23/7) Malam.

Alm. Serda Sunardi adalah Anggota Koramil 10/Wuryantoro yang meninggal dunia karena sakit dan kegiatan Yasinan yang dilaksanakan bertepatan dengan 40 hari(empat puluh hari) beliau wafat, untuk mngirimkan do’a serta meminta Kesehatan dan Keselamatan untuk kita semua, ucap Bati Tuud.

Baca Juga :  Amankan Tahapan Pemilu 2024, Polres Tubaba Gelar Lat Pra Ops Mantap Brata 2023

Tahlil di rumah Almarhum Serda Sunardi dilaksanakan Ba’da Isya, yang dipimpin oleh Ustadz  Muhammad Irfan Pandu, juga kerabat/karib Almarhum dan Warga sekitar.

Baca Juga :  Pengambilan Sumpah Jabatan CPNS dan Pengangkatan PPPK

Dirinya menambahkan, kehadirannya bersama anggota pada kegiatan tahlil di rumah keluarga almarhum adalah sebagai salah satu wujud turut belasungkawa,

(Arda 72)

Berita ini 518 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Babinsa Koramil 03/Ngadirojo Terus Berikan Pendampingan Vaksinasi

DAERAH

Pj Bupati Nukman Ikuti Rakor Persiapan Pilkada Serentak Tahun 2024

Bandar Lampung

Sebanyak 20.000 Orang Pedagang dan Nelayan, Bakal Terima Bantuan Tunai BT-PKLWN di Kodim 0410/KBL

Bandar Lampung

Juniardi Ambil Formulir Pendaftaran Calon Ketua PWI Lampung

Bandar Lampung

Babinsa Sertu Suprianto Pantau Penyaluran Bantuan Oleh Dinas Sosial Bandar Lampung Kepada Warga KPM

Bandar Lampung

Pastikan Aman, TNI-Polri Pantau Rekapitulasi Penghitungan Suara Hasil Pemilu 2024 di Tingkat Kecamatan

Bandar Lampung

Kompak, Babinsa Serda Jamaludin dan Bhabinkamtibmas Pantau Serbuan Vaksin di Wilayah Binaan

DAERAH

Jum’at Bersih, Babinsa Kepatihan Wetan Gotong Royong Bersihkan Lingkungan