Home / Bandar Lampung / DAERAH

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:38 WIB

Bacagub Hanan Silaturahmi Dikediaman Tokoh NU Drs. H. Dimiyati Amin

Lampung: jarilampung.com–
Bakal Calon Gubernur (Bacagub) Lampung, Ir. H Hanan A Rozak, MS melakukan kunjungan silaturahmi di kediaman tokoh masyarakat dan putera daerah Kabupaten Lampung Barat yaitu Drs. H. Dimiyati Amin, di kediamannya Jln. Raden Saleh Kota Bandar Lampung, pada Sabtu (18/5/2024).

Dalam kunjungan tersebut Bacagub Hanan didampingi Isteri Bunda Erna Suud, turut hadir mendampingi juga sekretaris tim kerja sahabat Hanan, Agus Bhakti Nugroho, S.H, M.H, dan Benny HN Mansyur, S.H, M.H, yang disambut hangat oleh Drs. H. Dimiyati Amin.

Baca Juga :  Polres Tubaba terima Penghargaan Pelayanan Publik 2024 dari Ombudsman RI Provinsi Lampung

Dalam kesempatan ini, Bacagub Hanan meminta doa dan dukungan sebagai Bakal Calon Gubernur Lampung dalam rangka mewujudkan Provinsi Lampung yang modern, aman, jinawi dan unggul (MAJU) kepada Drs. H. Dimiyati Amin yang merupakan Wakil Bupati Lampung Barat periode 2007-2012.

Menyambut kehadiran Bacagub Hanan, Drs.H. Dimyati Amin yang merupakanTokoh Nahdlatul Ulama (NU) dan juga mantan ketua MUI Kabupaten Lampung Barat ini pun memberikan apresiasi dan dukungannya.

Baca Juga :  Puluhan Masyarakat Tubaba Kecewa Dengan Pengusaha Wi-Fi

“Terimakasih atas kunjungan silaturahmi ini, tentunya untuk mewujudkan Provinsi Lampung lebih baik, Saya memberikan apresiasi yang tinggi dan dukungan kepada Hanan A. Rozak, semoga diberikan kemudahan dalam perjuangan Nya”, kata Drs. H. Dimyati Amin yang memiliki pengalaman di bidang Pemerintah hingga masa pensiunnya. (*)

Berita ini 244 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Ayo Ikuti Perjuangan Aris Persetiawan pangestu di kenal Arpangess Asal Jawa Kini Jadi Content Creator Video Alam Papua

DAERAH

Ketua Bawaslu Lamsel: Tidak Mudah Buka Ulang Kotak Suara

DAERAH

Blusukan Ke Pasar, Personil TNI Berikan Edukasi Dan Bagikan Masker Gratis

Bandar Lampung

Peduli Anak Stunting, Dandim 0410/KBL : Jangan Kecil Hati, Rawat Mereka Dengan Penuh Kasih Sayang

Bandar Lampung

Pererat Silaturrahmi, Plh Danramil 410-05/TKP Komsos dengan Tokoh Masyarakat

DAERAH

Pengurus DPD PEKAT.IB Tuba Melakukan Bhakti Sosial

Bandar Lampung

Dandim 0410/KBL Lakukan Kunjungan Silaturahmi Kepada Rektor Universitas Lampung

Bandar Lampung

Cetak Kedisiplinan Generasi Muda, Babinsa Koramil 410-02/TBS Latih PBB Pelajar SMAN 14