Home / DAERAH / TUBABA

Rabu, 15 Juni 2022 - 18:47 WIB

Polres Tubaba Gelar Press Release Hasil Ops Sikat Krakatau 2022

Jarilampung.com-Tubaba:
Polres Tulang Bawang Barat Polda Lampung menggelar acara Press Release hasil Operasi Sikat Krakatau tahun  2022, bertempat di halaman Mapolres setempat, Rabu (15/06/2022).

Kegiatan yang dipimpin langsung Kasat Reskrim AKP Fredy Aprisa Putra, S.H, M.H,  ini turut dihadiri oleh Kasat Samapta, Kasat Intelkam, Kasat Binmas ,Kasat Tahti dan Kasi Propam Polres Tubaba.

Kapolres Tulang Bawang Barat yang diwakili Kasat Reskrim AKP Fredy Aprisa Putra, S.H, M.H dalam Press Releasenya mengatakan dari hasil operasi Sikat Krakatau 2022, Polres Tulang Bawang Barat berhasil mengamankan tersangka sebanyak 16 orang yang terdiri dari kasus curat 5 kasus, Senpi 1 kasus, curanmor 6 kasus, pengrusakan 1 kasus, penadahan 2 kasus , persetubuhan 2 kasus ,pertolongan jahat 1 kasus, serta barang bukti motor sebanyak 4 unit jenis Honda beat 2 unit dan Honda CBR 150 cc 2 unit dan 4 unit Hp.

Baca Juga :  Koramil 410-06/Kedaton Gelar Vaksinasi Covid 19 di Wilayah Kelurahan Sukamenanti

Itu semua dari hasil kejahatan maupun sebagai alat untuk melakukan kejahatan. “Setelah di lakukan pemeriksaan surat-surat dan dipastikan keabsahanya kendaraan tersebut kemudian di kembalikan kepada pemiliknya.

Baca Juga :  Pasar Burung Depok Menjadi Incaran Penerapan PPKM Level 2 Oleh Babinsa Kelurahan Manahan

Lanjut Fredy, selain kendaraan yang sudah diserahkan petugas juga sedang menyelidiki pemilik kendaraan yang lain, “Ucapnya.
“Karena tidak menutup kemungkinan selain milik para korban, bisa juga diduga milik para pelaku yang digunakan untuk melakukan kejahatanya,” Kata Kasat .(mrs/humas_tbb)
 

Berita ini 11 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Banyuwangi

Personel Kodim 0410/KBL Laksanakan Upacara Bendera

DAERAH

Bersama Masyarakat, Koramil 04/Jebres Gotong Royong Rehab Rumah Tidak Layak Huni Milik Warga

DAERAH

Gubernur Lampung Serahkan SK Perpanjangan PJ Bupati Lambar

Bandar Lampung

DPP KAMPUD Desak KPPU RI Usut Tuntas Dugaan Monopoli Proyek SIMRS RSUD Dr Abdul Moeloek

DAERAH

Tak Ada Kata Lelah, Babinsa Kelurahan Sangkrah Terus Bagikan Masker Gratis di Wilayah

Bandar Lampung

Tegas !! Danramil TBU Himbau Pelajar Jauhi Narkoba Dan Tidak Ikut-ikutan Geng Motor

DAERAH

Hanan A Rozak Bersama Kementan Gelar Bimtek Bagi Petani di Tulang Bawang Barat

DAERAH

DPMPTPSP Tubaba Sebut PT Way Abung Global Network Belum Ada Izin