Home / Bandar Lampung / DAERAH / Kesehatan

Jumat, 17 Desember 2021 - 19:33 WIB

Serbuan Vaksinasi Covid 19, Terus Gencar di Gelar Koramil 410-06 Kedaton Untuk Warga Wilayah Binaan

Jarilampung.com-Bandar Lampung :
Dalam rangka mendukung percepatan vaksinasi, Koramil 410-06/Kedaton Kodim 0410/KBL terus menggelar vaksinasi Covid-19 di wilayah binaannya. Kali ini serbuan vaksinasi itu di gelar Koramil Kedaton di Jl.Tupai Gg Bakti No.19/26 RT 02 LK 2, Sidodadi, Kedaton, Bandar Lampung, Jum’at (17/12).

Hadir dalam kegiatan antara lain, Danramil 410-06/Kedaton Mayor Inf Anang Nugroho, Lurah Kelurahan Sidodadi Bpk Sapto Haryanto. S.IP., anggota Koramil 410-06/Kedaton, Vaksinator Tenaga kesehatan DKT Bandar Lampung serta masyarakat wilayah sidodadi yang melaksanakan vaksin.

Baca Juga :  Kapolres Tulang Bawang Barat pimpin Apel gelar pasukan Operasi Zebra Krakatau 2022

Danramil Kedaton Mayor Inf Anang Nugroho mengatakan vaksinasi kali ini di gelar untuk masyarakat binaan khususnya di wilayah kelurahan sidodadi.

“Dengan digelarnya vaksinasi tersebut, kami berharap hal ini dapat memudahkan masyarakat untuk mendapat pelayanan suntik vaksin,” kata Danramil

Baca Juga :  Polres Tubaba Peringati Nuzulul Qur’an Sekaligus Buka Puasa Bersama Personil dan Anak Yatim Piatu

Ia juga menjelaskan, pada serbuan vaksinasi itu pihaknya beri pelayanan suntik Vaksin tahap satu dan dua. Pada pelaksanaannya vaksinasi tersebut Koramil Kedaton bekerjasama dengan Nakes rumah sakit DKT Banda Lampung.

“Melalui kerja sama yang baik ini, mudah-mudahan dapat terus berjalan sehingga apa yang menjadi pencapaian dalam program ini berjalan maksimal”. ujarnya.(red)

Berita ini 128 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Buronan Kasus Curas di Kampung Kagungan Dalam Ditangkap Polisi, Begini Modusnya

Bandar Lampung

Dukung Percepatan Vaksinasi, Koramil 410-03/TBU dan Puskesmas Bakung Kembali Gelar Serbuan Vaksinasi

DAERAH

Polres Tubaba Gelar Apel Patroli Skala Besar Antisipasi Kerawanan

DAERAH

Serma Sujiyanto Berikan Latihan Dasar Kepemimpinan Kepada Siswa SMK Muhammadiyah 5 Surakarta

DAERAH

Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Kompak Pantau Pelaksanaan PTM Sesuai Protkes

DAERAH

Bintara Fourier Selalu Pastikan Senjata Siap Setiap Saat Digunakan

DAERAH

FPII Tubaba Menggelar Rapat Akhir Tahun 2022

Bandar Lampung

Nizwar Seketaris PWI Lampung Silahturahmi Dengan Jajaran Wartawan Radar Lampung