Home / DAERAH / Kesehatan / Surakarta

Selasa, 23 November 2021 - 17:13 WIB

Tanpa Lelah, Babinsa Babinsa Bersama Satpam Bagikan Masker Gratis Dan Imbuan Prokes

Jarilampung.com-Surakarta : Babinsa Kelurahan Sudiroprajan Koramil 04 Jebres Kodim Surakarta Serda Agus S bersama Satpam melaksanakan kegiatan pembagian masker secara gratis serta menyampaikan himbauan Prokes dan PPKM kepada warga yang beraktivitas di Pasar Gede Jln. Urip Sumoharjo Kelurahan Sudiroprajan Kecamatan Jebres, Selasa (23/11/2021).

Serda Agus mengatakan peraturan Protokol Kesehatan Covid-19 dan PPKM yang sudah masuk Level 2 harus kita disiplinkan dan wajib kita taati, sebagai upaya untuk mendisiplinkan, mengajak dan mengingatkan warga kami secara rutin melaksanakan pendisiplinan, melalui giat memberikan himbauan prokes dan imbuan PPKM serta membagikan masker kepada warga yang berkunjung di pasar gede Surakarta .

Baca Juga :  Rehab Balai Pertemuan Warga Kampung Baru III, Oleh Satgas TMMD Hampir Rampung

“Seperti hari ini kami bersama Satpam pasar melaksanakan imbuan Prokes serta PPKM dan membagikan Masker secara gratis kepada warga masyarakat yang berada di pasar gede Surakarta.”terangnya.

“Imbuan Prokes serta PPKM agar tetap di laksanakan guna menunjang dalam rangka program pemerintah memutus penyebaran mata rantai covid-19 agar masyarakat dalam beraktivitas sehari-hari cepat pulih dan seperti sedia kala.”imbuhnya.

Baca Juga :  Upacara Hari Pahlawan, Firsada Beri Penghargaan Kepada Anggota Forkopimda Tubaba

“Pada kesempatan ini sekali lagi kami bersama satpam pasar mengajak kepada segenap lapisan Masyarakat baik pedagang maupun pengunjung pasar harus tetap hati-hati waspada dan tetap menjalankan protokoler kesehatan jaga jarak ,cuci tangan pakai sabun,pakai masker yang benar hindari kerumunan serta pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarkat tetap di laksanakan dan di patuhi sebagaimana mestinya agar kita tetap aman dan nyaman dan pandemi ini segera berakhir dan tidak ada korban lagi,”pungkas Serda Agus.S

(Red)

Berita ini 7 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Karya Bakti Satkowil TNI, Koramil 05/TKP Laksanakan Bersih Lingkungan dan Grebek Musholla Al Abror

DAERAH

Sat Lantas, Jasa Raharja dan Dispenda melakukan Pencocokan data Randis Pemkab Tubaba yang Menunggak Pajak

DAERAH

BPKP ke Calon Penerima Kartu Prakerja: Gunakan Cara Akuntabel

DAERAH

Gubernur Lampung Lantik Ardian Saputra Sebagai Wakil Bupati Lampung Utara

DAERAH

PMTAS Mengedukasikan Pentingnya Mengkonsumsi Ikan

DAERAH

PJ.Bupati Tubaba Ajak Para Wanita Tubaba Berperan Lebih Banyak Lagi Untuk Ragam Sai Mangi Waway

DAERAH

Hujan di Gebyar Lampung Maju Tak Surutkan Ribuan Masyarakat Lampung Tengah Dukung Bacagub Hanan dan Bupati Nya

DAERAH

Polres Tulang Bawang Tangkap Dua Pengedar Narkotika di Menggala Kota