Home / DAERAH / Surakarta

Jumat, 20 Mei 2022 - 18:42 WIB

Tiga Pilar Gencar Laksanakan Pengecekan PPKM Sekaligus Membagikan Masker Dipasar Tradisional Nusukan

Jarilampung.com-Surakarta : Babinsa Kelurahan Nusukan,Koramil 02/ Banjarsari,Kodim 0735/Surakarta Serka M.Nasirin dan Sertu Supadmo bersama Tiga Pilar gencar melaksanakan pengecekan pelaksanaan PPKM Level 2 dengan Cara Ronda Masker (Roker )sekaligus membagikan masker kepada para pedagang dan pembeli dan tukang parkir dipasar Tradisional Nusukan sebagai upaya dalam mencegah penyebaran Virus Covid -19 varian baru di wilayah binaanya terutama tempat tempat Berkerumun warga seperti dipasar, Jum’at (20/05/2022).

Baca Juga :  Polres Berkerja Sama Dengan Dinkes kab Tubaba Gelar Gerai Vaksin

Nasirin mengatakan kegiatan ini selalu dilakukan Babinsa bersama Tiga Pilar dengan cara Ronda Masker (Roker ) dalam rangka memberikan himbauan prokes dan pengecekan PPKM Level -2 dipasar tradisional Nusukan.

“Sebelum memasuki pasar dan melakukan transaksi Jual beli pedagang dan pengunjung pasar wajib mencuci tangan terlebih dahulu ditempat yang sudah disediakan oleh pengelola pasar,wajib memakai masker dan tidak lupa selalu berdoa dalam setiap melaksanakan kegiatan agar terhindar dari Virus Covid -19 dan hal hal yang tidak diinginkan.”tegasnya.

Baca Juga :  Kunjungan Kerja Kapolres dan Ketua Bhayangkari Cabang Polres Tulang Bawang Barat ke Polsek Tumijajar

Hadir dalam Kegiatan tersebut Danton Sat Brimob Kompi 2 Yon C pelopor Polda Jateng Aiptu Yohanes, Lurah Pasar Nusukan Giarto, BKTM Keluraha Nusukan Aipda Mujiono, segenap Anggota Sat Brimob Polda Jateng, Linmas Kelurahan Nusukan, serta Security Pasar Nusukan.

(Arda 72)

Berita ini 24 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Resmikan Rusun Ponpes yang Diusulkannya, Puan Senang Santri Punya ‘Rumah’ Baru

DAERAH

Dengan Nafas Tersengal Didalam Kamar Ketua SMSI Kab Tubaba Tetap Berdoa

DAERAH

Berikan Pelayanan Terbaik Satlantas Polres Kab Tuba Rutin Lakukan Ini

DAERAH

Diduga Pungli Pembuatan Sertifikat Program PTSL Mencapai 1,2 Juta

DAERAH

Tanpa Ragu, Babinsa Kelurahan Banjarsari Terjun ke Sawah Bantu Petani Panen Padi

Bandar Lampung

Anggota DPR RI Mukhlis Basri Angkat Bicara Soal Wacana Penundaan Pemilu

Bandar Lampung

Kunjungi Panti Asuhan, Dandim 0410/KBL Ajak Do’a Bersama Agar NKRI di Jauhkan Dari Musibah

Bandar Lampung

Babinsa Serda Jasmin Monitoring Temuan Mayat di Mess Fajar Agung