Home / DAERAH

Senin, 9 Januari 2023 - 16:42 WIB

Ketua KAMPUD OKU Timur dan Ketua KPU Pantau Penerimaan PPS Serentak

Oku Timur: Jarilampung.com– Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Komite Aksi Masyarakat dan Pemuda Untuk Demokrasi (KAMPUD) OKU Timur, Muhammad Obrin, S.Sos dan Ketua KPU OKU Timur Herman Jaya, S.Sos. ikut serta mengawasi dan mengkontrol penyelenggaran penerimaan anggota PPS secara tertulis di kabupaten OKU Timur, pada Senin (9/1/2023).

Dalam kesempatan tersebut Ketua KAMPUD Oku Timur, M.Obrin, S.Sos menyampaikan bahwa tes tersebut benar-benar harus mengikuti prosedur yang ada supaya memperoleh anggota PPS yang akan dibentuk secara intelektual, cerdas, dan berwawasan.

Baca Juga :  Pemkab Lambar Serahkan Bantuan Alsintan Kepada Petani

“Harapannya dengan rekrutmen PPS ini dapat mencetak hasil yang baik untuk pemilu mendatang dan tidak adanya pelanggaran-pelanggaran didalam kegiatan tersebut”, kata Obrin sapaan karibnya.

Sementara, Ketua KPU OKU Timur menyampaikan bahwa ts secara tertulis tersebut diikuti oleh kurang lebih 3.000 peserta di 4 titik, yaitu, SMP 1 Martapura, SMP 2 Martapura dan di Belitang.

Baca Juga :  Pimpin Jam Komandan, Dandim 0410/KBL Tekankan Personel Tidak Terlibat Judol

“Alhamdulilah kegiatan tes para PPS hari ini berjalan dengan lancar dengan adanya pengawasan juga dari Lembaga DPD KAMPUD Oku Timur yaitu Bapak Muhammad Obrin, S.Sos dan Tim dari Bawaslu, semoga saja kita bisa mencari anggota PPS yang berkompeten dan berwawasan sehingga pemilu mendatang KPU akan menjaga Integritasnya sebagai penyelenggara”, ungkap Ketua KPU. (*)

Berita ini 18 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Yakinkan Sholat Idul Fitri Sesuai Prokes, Serma Teguh Terjun Langsung Laksanakan Pengamanan

DAERAH

Pengambilan Sumpah Jabatan CPNS dan Pengangkatan PPPK

Bandar Lampung

Bentrok Warga dan Aparat PT HIM Tubaba, Ketua SMSI Lampung: Selesaikan Lewat Jalur Hukum, Supaya Jelas

DAERAH

Wabup Ardian Saputra Hadiri Acara Silaturahmi Progam PKH Se- kecamatan Kotabumi Utara

DAERAH

Jelang Berbuka Puasa, Satlantas Polres Tulang Bawang Bagikan 50 Paket Sembako Kepada Warga

Bandar Lampung

DPP KAMPUD Serahkan Santunan Untuk Korban Kecelakaan Perlintasan Rel Kereta Api

Bandar Lampung

Dandim 0410/KBL Tinjau Rencana Lokasi TMMD Di Wilayah Pesisir Pantai Panjang Utara

DAERAH

Pj Gubernur Sumatera Selatan Agus Fatoni dan Satgas Karhutla Tinjau Langsung Kebakaran