Home / DAERAH / Kesehatan

Jumat, 16 Juli 2021 - 17:25 WIB

Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Medan Bersama Team Tracer 3 Pilar

Jarilampung.com– Medan :
Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Medan Helvetia melaksanakan kegiatan sambang di kelurahan binaannya masing – masing dengan melibatkan unsur 3 pilar dan Petugas kesehatan dari Puskesmas Medan Helvetia. Jum’at (16/07/2021) siang

Tampak terlihat juga Bripda Gilang Maliki Polisi Remaja yang di BKO di Polsek Medan Helvetia ikut mendampingi juga kegiatan tersebut, yang mana warga atas nama MS (56) ibu rumah tangga dengan alamat di kelurahan Helvetia Tengah sempat Positive Suspec Covid – 19 dan sempat di rawat di Rumah Sakit Royal Prima selama 10 hari dan saat ini sudah dalam pemulihan penyembuhan dan isolasi mandiri di rumah

Baca Juga :  Pimpin Upacara 17-An, Dandim Bacakan Amanat Pangdam IV/Diponegoro

Dalam kesempatan tersebut Aipda Chandra Hasibuan yang didampingi Bripda Gilang Maliki dan anggota Babinsa Sertu P.Manik dan Yanti petugas kesehatan Puskesmas Helvetia menghimbau kepada masyarakat setempat untuk tetap mematuhi Prokes dan PPKM Darurat yang saat ini di canangkan Pemerintah khususnya Pemerintah Kota Medan untuk memutus mata rantai penularan Covid – 19

Baca Juga :  Bermula Membuat Konten Prank di Pekanbaru Riau Kini Irzan Menjadi Content Creator Sukses

Kapolsek Medan Helvetia Kompol Pardamean Hutahaen.SH.SIK.MH, menjelaskan para Bhabinkamtibmas yang didamping Polisi Remaja di BKO ke Polsek Medan Helvetia akan selalu aktif mendukung program dan strategi pemerintah dalam penanganan covid – 19

Diharapkan agar Bahabinkamtibmas selalu berkoordinasi dengan tenaga kesehatan dalam mendeteksi dini kasus baru di wilayah binaannya, terlebih Testing, Tracing, Treatment (3T), agar setiap anggota Bhabinkamtibmas selalu mampu membackup proses pelaksanaannya”. tegasnya.(red)

Berita ini 12 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Pj Bupati Lambar Sampaikan Bela Sungkawa Atas Meninggalnya Warga Suoh dan Bns

DAERAH

Berikan Keamanan Pada Warga, Personil Koramil Nguntoronadi Gelar Patroli Malam Hari

Bandar Lampung

Sebanyak 500 Dosis Vaksin Sinovac Disediakan Kodim 0410/KBL Untuk Masyarakat

DAERAH

Babinsa,Anggota Polres,Satpol PP dan Satpam Gelar Operasi Yustisi Penertiban Penggunaan Masker di Pasar

Bandar Lampung

Kampung Pancasila Wujudkan Persatuan dan Harmoni Bermasyarakat di Wilayah Koramil 410-02/TBS

DAERAH

Polsek Gunung Agung laksanakan Bakti Sosial Polri Peduli Dalam Rangka HUT Polda Lampung 2024

DAERAH

Pj. Bupati Tubaba Ikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Tahun 2024

DAERAH

Visions of Peace Raih Gelar Organisasi Perdamaian Terbaik dari Sultan Banten