Home / Bandar Lampung / DAERAH

Senin, 26 Juni 2023 - 10:09 WIB

Wujud Cinta Tanah Air, Kodim 0410/KBL Menggelar Upacara Bendera

BANDAR LAMPUNG : jarilampung.com-—
Komando Distrik Militer (Kodim) 0410/Kota Bandar Lampung menggelar upacara bendera di Markas Kodim setempat, Senin (26/6/2023)

Upacara kali ini, Pasiren Kodim 0410/KBL Mayor Inf Sanusi bertindak sebagai Inspektur upacara. Sejumlah Prajurit dan PNS mengikuti upacara dengan khidmat.

Dandim 0410/KBL Kolonel Arm Tri Arto Subagio M.Int.Rel.,MMDS, melalui Mayor Inf Sanusi mengatakan, upacara bendera tersebut merupakan kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap minggunya oleh personel Kodim 0410 Kota Bandar Lampung.

Baca Juga :  Siswa SMAN 03 Tulang Bawang Tengah Terpilih Seleksi Paskibra

” Hari ini ini kita kembali melaksanakan upacara bendera sebagai wujud kecintaan terhadap tanah air,” kata Mayor Sanusi.

Lanjutnya, Mayor Sanusi menekankan masing-masing Prajurit maupun PNS di lingkup Kodim Kota Bandar Lampung untuk senantiasa menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh dengan rutin berolah raga.

Menurutnya, menghadapi tantangan tugas kedepan dibutuhkan kesehatan dan fisik yang prima sehingga pelaksanaan tugas dapat dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.

Selain itu, Mayor Sanusi juga mengatakan bahwa sebagai satuan kewilayahan Babinsa menjadi ujung tombak TNI Angkatan Darat dan Bisa merangkul hati rakyat.

Baca Juga :  GNPK-RI Laporkan Indikasi Kerugian Negara dan Unsur Tipikor LHP BPK Tulang Bawang TA 2017 ke Ditipidkor Bareskrim Polri

Oleh karenanya, Lakukan tindakan-tindakan yang berdampak terhadap kesejahteraan rakyat, sehingga terwujudnya Kemanunggalan antara TNI dan Rakyat.

” Babinsa harus selalu hadir ditengah- tengah rakyat dan tetap jaga sinergi dan kerjasama dengan instansi terkait lainnya agar tercipta komunikasi dan hubungan yang harmonis di wilayah binaan masing-masing”, tandasnya.(red)

Berita ini 6 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Kepala Tiyuh Penumangan Hadiri Pembagian Hadiah Perlombaan HUT Kemerdekaan RI Ke-78

DAERAH

TMMD Sengkuyung Tahap I di Wilayah Kodim 0735/Surakarta Resmi Ditutup, Sasaran Selesai 100 %

Bandar Lampung

Dukung Ketahanan Pangan Koramil 410-05/TKP Manfaatkan Lahan Tidur Dengan Bertani Jagung

DAERAH

Jelang Ops Patuh Krakatau 2022, Polres Tubaba Gelar Latihan Pra Operasi

DAERAH

Reskrim Polsek Banjar Agung Gelar Patroli Hunting di Dua Lokasi Berbeda

DAERAH

Untuk Menjaga situasi Kamtibmas Kapolres Tubaba Silaturahmi Dengan Para Kepala Tiyuh se-Kecamatan TBU

DAERAH

Bupati Kab Tubaba Berikan Santunan Kepada Anak Yatim Piatu

DAERAH

Kepala Tiyuh Bujung Dewa Bersama Aparaturnya Lakukan Kerja Bakti