Home / DAERAH / Surakarta

Minggu, 15 Mei 2022 - 14:57 WIB

CFD Sudah Dimulai, Sertu Murdianto Himbau Pengunjung Patuhi Prokes

Jarilampung.com-Surakarta : Bertempat di City Walk Jl.Slamet Riyadi Kelurahan Purwosari Kecamatan Laweyan, Babinsa Kelurahan Purwosari Koramil 01/Laweyan Kodim Surakarta Sertu Murdianto dan Serda Teguh P bersama Linmas memantau pelaksanaan Car Free Day (CFD) dengan memberikan himbauan maupun sosialisasi dan edukasi serta pembagian masker terhadap warga dalam upaya menciptakan masyarakat yang sehat dan patuh prokes, Minggu (15/05/2022).

Babinsa Purwosari menyampaikan himbauan dan sosialisasi untuk lokasi yang menjadi sasaran dalam penegakan dan penerapan Prokes kali ini adalah penjual dan warga yang lagi nongkrong yang melaksanakan CFD, kami berharap melalui pemberian sosialisasi dan edukasi mereka yang beraktifitas diarea jalan Slamet Riyadi terutama City walk supaya patuh dan taat terhadap prokes diantaranya memakai masker, pelaksanaan sosialisasi dan edukasi Prokes kepada masyarakat terutama di tempat umum seperti ini kami lakukan sebagai upaya untuk menekan penyebaran covid 19.

Baca Juga :  Jadi Pelaku Curat di Tri Tunggal Jaya, Oknum Pelajar Ditangkap Polisi

“Kehadiran TNI dalam penanggulangan covid 19 adalah wujud nyata dalam membantu kesehatan masyarakat, sosialisasi dan edukasi semacam ini penting sekali dilakukan sebagai upaya dalam menumbuhkan kesadaran masyarakat akan arti pentingnya penerapan Protokol kesehatan.”tegas Murdianto.

Baca Juga :  Satreskrim Polres Tulang Bawang Tangkap Pelaku Penimbun 910 Liter BBM Solar dan Pertalite

“Selain memberikan sosialisasi dan edukasi juga membagikan masker bagi warga yang kedapatan tidak memakai masker baik itu penjual atau pembeli yang beraktifitas di area city walk, lebih lanjut Babinsa Purwosari menegaskan bahwa dalam pelaksanaan sosialisasi dan edukasi dilakukan secara humanis.”pungkasnya.

(Arda 72)

Berita ini 15 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DAERAH

Melepas Keberangkatan AKBP. Hadi Saepul Rahman S.Ik, M.M.

Bandar Lampung

Dugaan Korupsi Dana MTQ di Kabag Kesra Pemkot Bandar Lampung Dilaporkan DPP KAMPUD Ke KEJATI

DAERAH

PJ.Bupati Lambar Menyerahkan Bahan Pokok Pangan Kepada Masyarakat

DAERAH

Puncak Acara Peringatan HUT Dharma Wanita Persatuan Lambar ke -23

DAERAH

Kunjungan Kerja Perdana Kolonel Inf Achiruddin Ke Kodim 0728/Wonogiri

DAERAH

Binsiap Apwil Dan Puanter, Langkah Nyata Kodim 0735/Surakarta Tingkatkan Kemampuan Prajuritnya

DAERAH

Diduga Tak Mau Pasang Banner Salah Satu Calon Bupati, Kades Berhentikan 5 Ketua RT

DAERAH

Seorang Pria Pringsewu Salahgunakan Narkotika Diringkus Polisi